Pertimbangkan 8 Hal Penting Ini Sebelum Jual Aset untuk Lunasi Pinjol, Jangan Sampai Menyesal
Ilustrasi. 8 hal penting sebelum jual aset untuk lunasi pinjol-freepik-
RADAR TEGAL – Anda perlu pertimbangkan 8 hal penting sebelum jual aset untuk lunasi hutang pinjol. Jangan sampai terburu-buru jual barang berharga Anda dan berujung menyesal karena belum memahami hal-hal berikut ini.
Hal penting sebelum jual aset untuk lunasi pinjol salah satunya yaitu seberapa penting nilai aset yang diajukan. Anda harus benar-benar memperhatikan jenis aset yang dimiliki sebelum digadaikan untuk melunasi hutang pinjaman online.
Selengkapnya berikut 8 hal penting sebelum jual aset untuk lunasi pinjol. Para nasabah galbay juga wajib simak artikel ini sampai akhir.
8 hal penting sebelum jual aset untuk lunasi pinjol
Hutang pinjaman online yang menumpuk seringkali membuat nasabah bingung melunasinya. Salah satu opsi yang akan dilakukan biasanya yaitu mengganti metode bayarnya dengan aset berharga.
BACA JUGA : Nasabah Tidak Perlu Bayar Pinjol Jika Datanya Disalahgunakan Orang Lain, Begini Penjelasannya
Mulai dari sertifikat rumah atau tanah, kendaraan, barang elektronik berharga, dan sebagainya yang sekiranya memiliki nilai sepadan dengan nominal hutang. Namun, penting untuk diketahui apa saja hal yang harus dipahami sebelum jual aset untuk pinjol.
1) Evaluasi kondisi keuangan
Lakukan evaluasi keuangan seperti meninjau sumber pendapatan, pengeluaran, serta aset yang Anda miliki. Sesuaikan dengan kondisi keuangan Anda lebih dulu sebelum menjual aset untuk melunasi hutang pinjaman online.
2) Hitung total hutang
Hal penting sebelum jual aset untuk lunasi pinjol berikutnya dengan menghitung total hutang pinjaman, termasuk suku bunga maupun biaya lainnya yang Anda miliki.
Nantinya Anda bisa lebih mudah menentukan nilai aset yang setara dengan jumlah hutang yang harus dibayarkan.
BACA JUGA : Nasabah Galbay Wajib Tahu Kapan Denda Pinjol Akan Berhenti
3) Nilai aset
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: