Limit Paylater Akulaku Termasuk Tinggi Bisa sampai Rp15 Juta, Berikut Keuntungan-keuntungan Lainnya

Limit Paylater Akulaku Termasuk Tinggi Bisa sampai Rp15 Juta, Berikut Keuntungan-keuntungan Lainnya

Limit Paylater Akulaku termasuk yang paling tinggi, dibandingkan platform-platform sejenis lainnya yakni bisa sampai Rp15 Juta.--

Kamu hanya membutuhkan beberapa dokumen saja seperti KTP dan foto selfie. Proses pengajuannya pun tidak memakan banyak waktu dan terkadang tidak sampai 1 hari.

3. Limitnya Relatif Tinggi

Paylater memiliki limit juga sama seperti pinjol. Limit Paylater Akulaku misalnya termasuk yang agak tinggi, karena bisa mencapai Rp15 juta.

 

Namun, untuk mencapai hal itu tentunya kamu harus sering menggunakan paylater. Nantinya limit kamu akan terus bertambah seiring waktu.

BACA JUGA: Paylater Akulaku Tidak Bisa Digunakan? Berikut Penyebab dan Solusi untuk Mengatasinya

4. Belinya Sekarang Bayar Nanti

Salah satu keuntungan yang bisa kamu dapatkan adalah dengan adanya fitur paylater ini kamu bisa membayar barang nanti. Maksudnya adalah kamu bisa membeli terlebih dahulu barang yang kamu ingin dan membayarnya nanti.

Untuk pembayarannya limit Paylater Akulaku, biasanya kamu akan diminta untuk memilih. Biasanya ada 2 pilihan untuk waktu pembayaran yaitu pada awal bulan atau akhir bulan.

5. Pembayaran Cicilan yang mudah

Tenang saja, bagi yang mengira pembayarannya akan sulit itu salah. Pembayaran pada paylater sangat mudah loh.

 

Kamu bisa melakukan pembayaran sendiri melalui domper digital atau ATM. Bisa juga membayar melalui minimarket terdekat.

BACA JUGA: Solusi Pengajuan PayLater Akulaku yang Gagal Terus, Pakai Trik Ini Dijamin Bisa Langsung Tembus

Demikian pembahasan tentang limti Paylater Akulaku dan berbagai macam keuntungannya, yang bisa nasabahnya dapatkan. Semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: