Simak Bun, 5 Tips agar Anak Cepat Gemuk dalam Seminggu

Simak Bun, 5 Tips agar Anak Cepat Gemuk dalam Seminggu

tips agar anak cepat gemuk--

Jadi, Bunda perlu juga mendorong si kecil tetap aktif di kesehariannya dengan melakukan olahraga setiap hari.

Berikan susu 

Susu adalah sumber protein, kalori, dan lemak sehat yang baik untuk menambah berat badan anak. Susu diketahui memiliki profil dan mutu protein yang lebih tinggi dibandingkan dengan protein nabati.

Ini artinya, tubuh anak dapat menyerap dan menggunakan sumber protein tersebut dengan lebih efisien sehingga bisa lebih memaksimalkan pertambahan berat badannya.

Selain itu, susu juga mengandung berbagai jenis vitamin dan mineral penting lain seperti omega 3 dan 6 yang bukan hanya bagus untuk mendukung tumbuh kembangnya, tapi juga mendukung kesehatannya seiring berat badannya bertambah. 

BACA JUGA:7 Sayuran Penurun Berat Badan yang Cocok Dikonsumsi saat Diet, Efektif Kuruskan Badan Jadi Lebih Langsing

Itulah tips agar anak cepat gemuk dalam seminggu yang bisa bunda coba. Atur jadwal makan anak dan jangan berikan makanan terlalu berlebihan pada anak.

Konsultasikan kepada ahli agar bunda lebih jelas dalam pemberian makanan pada anak. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: