KUR Mandiri 2023 Targetkan Pemilik KTP Ini Untuk Dapat Pinjaman Usaha Rp 100 Juta, Cek Syaratnya Disini

KUR Mandiri 2023 Targetkan Pemilik KTP Ini Untuk Dapat Pinjaman Usaha Rp 100 Juta, Cek Syaratnya Disini

KUR Mandiri 2023 Targetkan Pemilik KTP Ini Untuk Dapat Pinjaman Usaha Rp 100 Juta, Cek Syaratnya Disini--Picture Edit By Using Corel Draw | Dimas Adi Saputra

BACA JUGA:Mau Cek Pinjaman KUR Bank BRI Sudah Disetujui Atau Belum? Begini Caranya! Gak Ribet dan Pusing – pusing Lagi

Syarat atau Ketentuan KUR Mikro Mandiri

1. Pemilik KTP yang memiliki usaha minimal sudah berjalan 6 bulan dapat mengajukan pinjaman modal usaha.

2. Calon debitur yang berasal dari Pekerja yang terkena Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) dapat mengajukan pinjaman modal usaha setelah mengikuti pelatihan kewirausahaan dan memiliki usaha selama paling singkat 3 bulan.

3. Adapun beberapa dokumen yang perlu disiapkan untuk mengajukan pinjaman modal usaha:

  • Nomor Induk Berusaha (NIB) atau Surat Keterangan Usaha (SKU) Mikro dan Kecil
  • Nomor Induk Kependudukan (NIK)
  • NPWP untuk limit diatas Rp.50 Juta
  • Copy Kartu Keluarga
  • Copy Surat / Akta Nikah / Cerai (untuk calon debitur yang sudah menikah / cerai)

Untuk mengajukan pinjaman KUR Mandiri 2023, Anda dapat mengunjungi kantor cabang Mandiri terdekat dan mengisi formulir pengajuan.

Setelah itu, Anda perlu melengkapi berkas-berkas yang diperlukan, seperti KTP, KK, surat nikah atau cerai, surat keterangan usaha, dan NPWP (jika limit pinjaman di atas Rp50 juta).

BACA JUGA:Hanya Beberapa Menit Pinjaman mu Akan Cair dengan 3 Platform Bank Digital Berikut!

BACA JUGA:Jangan Panik! Begini Cara Mengatasi Galbay Pinjol Legal Terbaru 2023 dengan Gampang dan Tak Berisiko

Setelah berkas diterima, petugas bank akan melakukan survei ke tempat usaha Anda untuk menilai kelayakan pinjaman.

Survei ini bertujuan untuk memastikan bahwa usaha Anda layak untuk mendapatkan pinjaman dan memiliki prospek yang baik.

 

Nominal cicilan pinjaman KUR Mandiri ditentukan berdasarkan limit pinjaman dan tenor yang dipilih. Anda dapat memilih tenor pinjaman mulai dari 12 bulan hingga 60 bulan.

Jadi itulah pembahasan tentang layana KUR Bank Mandiri yang mengkategaorikan pemilik KTP untuk berkesempatan mendapatkan pinjaman usaha senilai Rp 100 juta.

Demikian pembahasan dalam artikel ini semoga informasi yang diberikan dapat bermanfaat.***

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: