Terkenal Keramat, Inilah Mitos Gunung Tertinggi di Jawa Timur Ke 2, Jangan Gunakan Pakaian Merah
Mistis gunung di Jawa Timur./YouTube The Slacker Hiker TV--
Suara gamelan itu menjadi salah satu pertanda bahaya akan muncul atau ada pendaki yang berniat buruk.
Selain itu terdapat pantangan pendaki menggunakan baju merah untuk mencegah bahaya.
Lalu terdapat pantangan lainnya seperti dilarang membawa rombongan ganjil, bagi wanita haid tidak boleh mendaki, para pendaki tidak boloh kotor atau jorok.
Larangan lainnya yaitu tidak merusak bebatuan petilasan, dan tidak membawa daging sampi sebagai penghormatan bagi sebagian penunggu beragama Hindu.
Itulah larangan mitos gunung tertinggi di Jawa Timur yang sangat berbahaya dan perlu diikuti.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: