Bahas Infrastruktur Jateng, Ganjar Instruksikan Optimalisasi Anggaran untuk Perbaikan Jalan

Bahas Infrastruktur Jateng, Ganjar Instruksikan Optimalisasi Anggaran untuk Perbaikan Jalan

Bahas Infrastruktur Jateng, Ganjar Instruksikan Optimalisasi Anggaran untuk Perbaikan Jalan.--

BACA JUGA:Pelihara Jalan Kabupaten, Plt Bupati Pemalang Akan Beli Alat Berat Pembersih Rumput

"Saya juga berkomunikasi dengan Menteri PUPR dan kemarin ngobrol . Kami sedang menyiapkan membereskan apa juknis-nya inpres untuk infrastruktur ini. Sehingga harapan kita ini bisa kita kejar, tapi rasa-rasanya ya selama bulan Maret ini mungkin tidak terlalu banyak anggaran baru yang bisa sedot, maka anggaran darurat lah yang bisa kita gunakan untuk membereskan persoalan ini," paparnya.

Pada penanganan banjir, Ganjar mengimbau pemda memperhatian pengendalian tata ruang. Khususnya di daerah tangkapan hujan atau catchment area seperti di Pegunungan Muria dan Kendeng. Dalam hal ini, Ganjar meminta dukungan masyarakat untuk turut menjaga.

"Kita beberapa kali reboisasi kok tidak berhasil ya, kayaknya mesti melibatkan masyarakat. Masyarakat ikut menerima manfaat, tetapi sekaligus menjaga. Ini yang penting," tandasnya. *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: