Menarik dan Unik! Kuliner Khas Pemalang Nasi Grombyang Disendratarikan, Bagaimana Ceritanya?
ILUSTRASI - Sendratari Nasi Grombyang sukses tampil di TBJT Solo, dalam acara Pagelaran Seni Jawa Tengah Pesona Mutiara Jawa 2022.-FOTO: Tangkapan Layar Youtube/Jogja Archive-
Terkait dengan performanya di Taman Budaya Jawa Tengah, Bayu menjelaskan, sanggarnya merupakan bagian dari Forum Silaturahmi Sanggar Tari (FSST) Jawa Tengah yang dipimpin Yoyok.
Ia menjelaskan, Yoyok telah memprakarsai agar setiap sanggar di Jawa Tengah nantinya bisa bergabung dalam forum tersebut supaya bisa mendapatkan kesempatan pentas di TBJT dengan membawa kearifan-kearifan lokal.
Sehingga mampu mengangkat potensi daerah masing-masing di tingkat provinsi, nasional ataupun internasional.
”Dengan grombyang yang sudah mendapatkan WBTB, harapan saya nantinya Pemalang akan bisa mengadakan festival kuliner nusantara," kata Bayu. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: