Bukan Cuma Prabowo dan Luhut, Ada Menteri yang Kekayaannya Juga Naik Rp481 Miliar di Tengah Pandemi

Bukan Cuma Prabowo dan Luhut, Ada Menteri yang Kekayaannya Juga Naik Rp481 Miliar di Tengah Pandemi

Anggota Kabinet dengan kenaikan harta drastis yang kelima adalah, Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny Gerard Plate yang mengalami kenaikan harga mencapai Rp17 miliar lebih atau tepatnya Rp17.764.059.042.

Harta itu dapat dilihat perbandingan di LHKPN 2019 dengan LHKPN 2020. Pada LHKPN 2019, Johnny mempunyai harta sebanyak Rp172.201.825.921. Dan pada LHKPN 2020 sebanyak Rp189.965.884.963.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: