Mantan Menteri Edhy Prabowo dan Istrinya Beli Barang Mewah Pakai Uang Suap Benih Lobster, Ini Daftarnya

Mantan Menteri Edhy Prabowo dan Istrinya Beli Barang Mewah Pakai Uang Suap Benih Lobster, Ini Daftarnya

11. Sepasang sepatu pria merek Louis Vuitton warna hitam,

12. Sebuah tas merek Hermes Paris Made In France yang berwarna coklat krem,

13. Sebuah tas koper merek Tumi warna hitam,

14. Tiga buah baju anak-anak merek Old Navy,

15. 19 celana merek Old Navy,

16. Satu tas anak berwarna biru dongker merek Old Navy,

17. Lima buah jaket hoodie merek Old Navy,

18. 12 jas hujan berwarna hijau army merek Old Navy,

19. Sebuah baju merek Brooks Brothers berwarna biru,

20. Sebuah celana merk Brooks Brothers slim fit berwarna biru dongker,

21. Enam buah parfum merek Blue de Chanel Paris warna biru navy ukuran 100 ml,

22. Satu unit sepeda merk Specialized Roubaix SW DI2.

Adapun Edhy Prabowo didakwa menerima suap Rp25,7 miliar terkait izin ekspor benih bening lobster (BBL)/benur.

Duit suap itu diberikan guna mempercepat proses persetujuan pemberian izin budidaya lobster dan izin ekspor BBL kepada PT DPPP dan para eksportir BBL lainnya.

Edhy didakwa melanggar Pasal 12 huruf a atau Pasal 11 Undang-Undang (UU) RI Nomor 31 Tahun 1999 sebagaimana telah diubah dengan UU Nomor 20 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tipikor Juncto Pasal 55 ayat (1) ke-1 KUHP, Juncto Pasal 64 ayat (1) KUHP. (riz/fin)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: