10 Daftar Desa Wisata di Semarang 2025, Lengkap dengan Aktivitas Seru Seharian

Minggu 07-09-2025,04:32 WIB
Reporter : Aditya Saputra
Editor : Zuhlifar Arrisandy

Kampung Alam Malon dikenal sebagai pusat batik dengan pewarna alami. Wisatawan bisa mengikuti workshop batik di rumah-rumah warga sekaligus belajar filosofi batik tradisional.

Konsep eco-batik ini membuatnya semakin populer di kalangan wisatawan lokal maupun mancanegara.

Desa Wisata di Semarang untuk Liburan Seharian

Semarang ternyata memiliki banyak desa wisata yang bisa dijadikan destinasi alternatif selain tempat wisata populer. Dari wisata alam, budaya, hingga edukasi, semua bisa ditemukan di desa-desa wisata di Semarang ini.

Kalau ingin merasakan liburan yang berbeda, jauh dari hiruk pikuk kota, berkunjunglah ke salah satu desa wisata Semarang. Dijamin, kamu akan betah seharian menikmati suasana dan keramahan warganya.

Kategori :