Sebelum Lawan Australia, Kapten Timnas Jay Idzes Dapat Tugas Berat di Serie A Menjaga Lord Romelu Lukaku

Minggu 16-03-2025,19:00 WIB
Reporter : Aditya Saputra
Editor : Teguh Mujiarto

Raihan poin dari pertandingan melawan Napoli bisa menjadi modal berharga bagi tim asuhan Paolo Vanoli untuk tetap bertahan di kasta tertinggi Liga Italia.

BACA JUGA: Indra Sjafri Resmi Dipecat Sebagai Pelatih Timnas U-20 Indonesia, Gimana Nasib Tim ke Depannya?

BACA JUGA: Besok Peluncuran Jersey Timnas Indonesia 2025, Erspo Siap Penuhi Permintaan Suporter 100 persen

Skuad Venezia vs Napoli

Berikut adalah daftar pemain yang berpeluang tampil dalam laga Venezia kontra Napoli:

Kiper

  • Matteo Grandi
  • Jesse Joronen
  • Andrei Radu

Bek

  • Fali Candé
  • Franco Carboni
  • Jay Idzes
  • Ridgeciano Haps
  • Joel Schingtienne
  • Richie Sagrado
  • Alessandro Marcandalli
  • Francesco Zampano

BACA JUGA: Jersey Baru Timnas Indonesia 2025 Supporter Version Erspo Beda Desain, Netizen Geger: Kok Gitu?

BACA JUGA: Erick Thohir Akhirnya Membongkar Kenapa Ia Pilih Petrick Kluivert Jadi Pelatih Timnas Indonesia

Gelandang

  • Cheick Conde
  • Gianluca Busio
  • Bjarki Bjarkason
  • Alfred Duncan
  • Issa Doumbia
  • Enrique Perez
  • Mikael Ellertsson
  • Hans Nicolussi Caviglia
  • Alessio Zerbin

Penyerang

  • Saad El Haddad
  • Daniel Fila
  • Christian Gytkjaer
  • Gaetano Oristanio
  • Mirko Maric

BACA JUGA: Media Italia Ungkap, Kapten Timnas Indonesia Jay Idzes Dilirik Juventus si Nyonya Tua

BACA JUGA: Detailnya Menyala, Erspo Rilis Jersey Baru Timnas Indonesia Hari Ini

Modal Berharga Sebelum Hadapi Australia

Laga ini juga menjadi kesempatan bagi Jay Idzes untuk mengasah kemampuannya sebelum bergabung dengan Timnas Indonesia.

Seperti diketahui, Indonesia akan menghadapi Australia dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026. Performa apik di Serie A tentu bisa meningkatkan kepercayaan diri Idzes saat kembali memperkuat Garuda.

 

Kategori :