BACA JUGA: Berapa Lama Blacklist Pinjol Hilang? Debitur Galbay Simak Dulu Ini
BACA JUGA: 7 Bentuk Intimidasi Pinjol Ilegal saat Ngutang, Nomor Enam di Luar Nalar!
Sebagian perusahaan juga mungkin memiliki kebijakan internal yang mempengaruhi besar limit pinjol tiap pengguna ini. Misalnya kebijakan risiko dalam menilai calon debitur, serta adanya program khusus yang memang diberikan layanan terkait.
Tips meningkatkan limit pinjol
Meski tidak selalu menjamin keberhasilannya, ada beberapa cara untuk meningkatkan limit pinjol yang bisa Anda coba. Misalnya :
1. Memberikan data yang akurat dan terbaru.
2. Selalu bayar tagihan tepat waktu untuk menjaga skor kredit tetap aman.
3. Jangan memiliki banyak pinjaman sekaligus, agar peluang pengajuan disetujui.
Meskipun Anda bisa mendapatkan limit pinjaman yang tinggi, jangan tergiur dan sampai lupa diri. Gunakanlah pinjaman hanya sesuai dengan nominal yang dibutuhkan.
Makin tinggi limit maka makin tinggi juga utang yang harus dibayarkan tiap bulannya. Jadi, Anda harus pikir-pikir lagi untuk mengajukan limit tinggi, melebihi batas kemampuan bayar Anda serta kondisi keuangan secara menyeluruh.
Penutup
Itulah 3 hal yang bisa pengaruhi besar limit pinjol tiap pengguna. Namun, hal ini bisa saja berbeda di tiap layanan dan kembali lagi pada kebijakan masing-masing perusahaan fintech.