4 Curug di Tegal yang Akses Jalannya Mudah, Ramah untuk Pelancong yang Baru Pertama Datang

Sabtu 12-10-2024,13:58 WIB
Reporter : Dayu Mila
Editor : Khikmah Wati

Meski begitu Anda tidak perlu cemas, karena beberapa curug ini mudah untuk Anda datangi.

BACA JUGA: Pesona Tersembunyi Curug Cantel Tegal yang Menyimpan Mitos di dalamnya

BACA JUGA: Asal Usul Terjadinya Curug Putri Brebes, Terdapat 3 Versi Cerita Berbeda

1. Curug Serwiti

Curug populer di Tegal yang bisa Anda datangi ini bahkan memiliki tempat parkir yang cukup luas.

Lokasinya ada di Kalengan, Guci, Kecamatan Bumijawa, Kabupaten Tegal.

Anda akan menyaksikan keindahan alam yang masih asri, ditambah dengan suasana yang tenang.

Hal ini membuat Curug Serwiti menjadi tempat yang cocok untuk bersantai dan melepas penat.

Anda bisa berenang di tepian, piknik, dan berswafoto sepuasnya.

Keunggulan : Akses mudah, fasilitas cukup lengkap, pemandangan indah.

BACA JUGA: Mitos di Balik Keindahan Curug Bengkawah Pemalang, Berawal dari Kisah Cinta yang Ditolak

BACA JUGA: 5 Rekomendasi Wisata Curug Tegal yang Asri dan Eksotis Banget, Pecinta Alam Wajib Tahu

2. Curug Jedor

Curug di Tegal yang akses jalannya mudah berikutnya ini berlokasi di Ladang,Hutan, Guci, Kecamatan Bumijawa, Kabupaten Tegal.

Letaknya tidak begitu jauh dari pemandian air panas Guci.

Curug ini memiliki ketinggian sekitar 15 meter dan masih sangat alami.

Anda di sini sekaligus bisa melakukan aktivitas trekking ringan untuk sampai ke curug.

Kategori :