radartegal.com - Harap waspada karena beberapa pinjol ini terdapat Debt Collector (DC) lapangan yang bisa saja secara tiba-tiba menagih utang debitur yang mengalami gagal bayar (galbay) kepada luar kontak daruratnya. Harap dihindari mulai dari sekarang.
Pinjaman online atau yang biasa disebut pinjol merupakan sebuah layanan kredit yang bersifat online dan tidak memerlukan jaminan apapun dari pengguna nya. Pinjol memiliki dua jenis yaitu pinjol legal dan pinjol ilegal. Untuk jenis pinjol legal itu sudah pasti diawasi dan sudah terdaftar pada Otoritas Jasa Keuangan (OJK), namnun untuk jenis pinjol ilegal biasanya seringkali merugikan para pengguna nya. Pinjol legal ataupun pinjol legal biasanya memiliki DC lapangan yang biasanya berguna untuk menagih tagihan pembayaran apabila ada pengguna nya yang telat membayar tagihan atau galbay. BACA JUGA: Cara Mudah dan Gampang Mengaktifkan Shopee SPaylater, Keuntungannya Bisa Lebih dari Pinjol BACA JUGA: Ciri-ciri Pinjol Ilegal yang Kerap Menjebak Nasabahnya dengan Bunga Tinggi Jika ingin melakukan pinjaman online biasanya pengguna dimintai untuk mencamtukan nomor kontak darurat yang bisa dihubungi ketika pengguna yang melakukan galbay susah untuk dihubungi. Namun, tak jarang juga ada pihak DC pinjol yang biasanya melanggar etika atau aturan saat melakukan penagihan kepada pengguna nya yaitu menghubungi atau menagih di luar kontak darurat pengguna yang melakukan gagal bayar. Inilah daftar pinjol yang harus dihindari mulai dari sekarang. Daftar Pinjol yang Suka Menagih di Luar Kontak Darurat Pengguna yang Melakukan Gagal Bayar 1. Shopee Pay Later Aplikasi shopee sudah menyediakan layanan pay later kepada para pengguna nya yang ingin melakukan transaksi sekarang tetapi bayar nya nanti atau biasa disebut buy now pay later. Fitur ini memudahkan pengguna yang ingin melakukan transaksi online namun dana yang dimiliki belum cukup. BACA JUGA: Jangan Panik, Lakukan 7 Cara Ini untuk Menghentikan Teror DC Pinjol BACA JUGA: Pinjol Tanpa KTP Memang Bebas Risiko Sebar Data, Tapi Suku Bunganya Bagaimana? Shopee Pay Later biasanya melakukan penagihan di luar kontak darurat. Di ketahui sudah terdapat beberapa orang yang data nya di sebar bahkan di luar kontak daruratnya. Apabila anda sering melakukan transaksi belanja di shopee dan alamat tujuan nya orang terdekat anda, maka bisa jadi akan menjadi incaran mereka. 2. Shopee Pinjam Shopee pinjam sama juga seperti shopee pay later yang dapat menagih di luar kontak darurat dan orang yang terdaftar di dalam kontak darurat bisa jadi diteror secara habis-habisan. Apabila anda sering melakukan transaksi belanja di shopee dan alamat tujuan nya orang terdekat anda, maka bisa jadi akan menjadi incaran mereka. BACA JUGA: Cepat Cair, 15 Pinjol Bunga Rendah Tanpa BI Checking 2024 Bisa Jadi Opsi untuk Penuhi Kebutuhan BACA JUGA: Daftar Pinjol Legal, Bunga Rendah Tenor Panjang 2024 yang Bisa Dijadikan Opsi Pinjaman 3. KTA Kilat KTA Kilat seringkali menagih di luar kontak darurat pengguna yang melakukan galbay dengan cara memaki -maki pengguna nya atau bahkan mendatangi tempat kerja pengguna nya. 4. Ada Modal Ada Modal juga memiliki DC pinjol yang perilakunya sama dengan yang lainnya. Ada Modal memberikan potongan yang cukup besar di awal pinjaman, jadi jika pengguna mengajukan pinjaman Rp1 juta, yang cair hanya Rp700 ribu. Demikian informasi mengenai daftar pinjol yang ada DC Lapangan. Jadi jika anda sudah terlanjur menjadi nasabah jangan sampai gagal bayar atau galbay yah.Daftar Pinjol yang Ada DC Lapangan, Jangan Sampai Galbay
Kamis 19-09-2024,16:46 WIB
Reporter : Hanif Nabilla Risqita
Editor : Teguh Mujiarto
Kategori :
Terkait
Senin 15-09-2025,23:00 WIB
Cara Aman Pinjam Saldo DANA Bayar Nanti, Catat Langkah-langkahnya Berikut Ini!
Minggu 14-09-2025,13:31 WIB
5 Pinjol Legal Bunga Rendah hanya Modal KTP, Cair hingga Rp30 Juta
Minggu 14-09-2025,06:15 WIB
6 Pinjol Limit Tinggi Bunga Rendah Resmi OJK 2025, Bisa Pinjam Sampai Rp80 Juta
Sabtu 13-09-2025,22:30 WIB
Jadi rebutan Kaum Galbay, Ini 15 Pinjol Legal Tanpa DC Lapangan
Sabtu 13-09-2025,13:33 WIB
Syaratnya Gampang, Ini 5 Pinjol Resmi OJK hingga Rp20 Juta Bunga Ringan 2025
Terpopuler
Rabu 14-01-2026,21:00 WIB
Siap Mewujudkan Swasembada Pangan 2026, Ini Langkah Pemprov Jateng
Rabu 14-01-2026,16:08 WIB
Kaji Paradigma Baru Hukum Pidana, Program Pascasarjana UPS Tegal Undang Profesor Barda Nawawi Arif
Rabu 14-01-2026,15:25 WIB
Anggota DPRD Ingatkan Jangan Ada Titipan di Lelang JPT Pratama Brebes
Rabu 14-01-2026,21:15 WIB
Progres Gedung Sudah 30 Persen, Koperasi Merah Putih Batu Agung Tegal Jadi Motor Penggerak Ekonomi Desa
Rabu 14-01-2026,16:30 WIB
Siapkan Musdesus DTSEN, Pemkab Brebes Terus Benahi Data Kemiskinan
Terkini
Kamis 15-01-2026,13:52 WIB
AGB Active Glow Booster Serum, Senjata Rahasia Kulit Lebih Stand Out
Kamis 15-01-2026,12:19 WIB
Jenazah ABK Brebes yang Jatuh ke Laut di Perairan Laut Jawa Tiba di Rumah Duka
Kamis 15-01-2026,11:59 WIB
Viral! Polisi Amankan Pria di Brebes yang Diduga Hendak Curi Bawang Merah
Kamis 15-01-2026,10:30 WIB
Himpun Rp1,57 Miliar, Pemkab Tegal Serahkan Bantuan untuk Korban Bencana di Aceh dan Sumatera
Kamis 15-01-2026,09:30 WIB