PEMALANG, radartegal.id - Membahas kisah dan mitos misterius suatu tempat memang akan selalu menarik. Salah satunya yang akan dibahas kali ini adalah kisah mistis Jalan Lingkar Pemalang.
Jalan Lingkar Pemalang merupakan jalur transportasi penting bagi masyarakat Pemalang dan sekitarnya. Jalur ini berfungsi menghubungkan berbagai wilayah di Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah.
Di balik fungsinya yang vital, ternyata ada kisah mistis di Jalan Lingkar Pemalang yang membuat sebagian orang bergidik ngeri saat melewatinya. Namun, benarkah demikian?
Untuk mengungkap kisah mistis di Jalan Lingkar Pemalang ini, bisa langsung menyimak tulisan ini. Karena di sini akan ada ulasan lengkapnya.
BACA JUGA: Sangat Tidak Wajar, Begini Keangkeran Jalur Lingkar Pemalang Bikin Pengendara Panik
BACA JUGA: Misteri dan Mitos Jalan Pemalang Randudongkal, Jalur Gaib yang Konon Kerap Meminta Korban
Sejarah Jalan Lingkar Pemalang
Jalan Lingkar Pemalang pertama kali dibangun pada tahun 2010. Namun baru bisa digunakan secara resmi pada tahun 2014.
Dengan waktu pembangunan yang cukup lama selama 4 tahun, Jalan Lingkar Pemalang sukses menjadi akses transportasi terpenting di Kabupaten Pemalang. Jalan yang mempunyai panjang kurang lebih 24 kilometer, jalur ini melintasi beberapa wilayah antara lain Kabupaten Pemalang, Ulujami, dan Taman.
Kehadiran akses Jalan Lingkar Pemalang ini memudahkan mobilitas masyarakat dan mendukung pertumbuhan ekonomi lokal. Sayangnya, ada beberapa kisah mistis yang kerap menganggu masyarakat sekitar.
Kisah-kisah mistis Jalan Lingkar Pemalang
Di balik panjangnya Jalan Lingkar Pemalang, ada cerita misterius yang menarik untuk dibahas dan menggugah rasa penasaran masyarakat.
BACA JUGA: 5 Tempat Angker di Jawa Tengah yang Diselimuti Kisah Mistis dan Banyak Kejadian Diluar Nalar, Inilah