radartegal.id - Soal burung bagi pecintanya pastinya senang untuk dipelihara karena bertujuan sebagai hiburan maupun dilombakan. Tapi kamu sudah tahu belum kalau ada 5 burung yang tidak boleh dipelihara lho.
5 burung yang tidak boleh dipelihara ini karena mengandung beberapa mitos. Salah satunya yang dipercaya pemiliknya akan mendapatkan kesialan di dalam hidupnya. Apakah kamu memelihara 5 burung yang tidak boleh dipelihara? Untuk cek apakah burung peliharaan kamu termasuk atau tidaknya, cek selengkapnya di dalam artikel kali ini. Dikutip dari kanal YouTube Indra Agustian, berikut 5 burung yang tidak boleh dipelihara. Jangan lupa untuk membaca hingga selesai supaya mendapatkan informasi lebih jelasnya.BACA JUGA: Nyaris Punah, Ini Mitos Burung Kepodang Emas dan Tradisinya pada Masyarakat Jawa
BACA JUGA: 5 Mitos Tentang Burung Tekukur, Pembawa Kerukunan hingga Kesialan
5 burung yang tidak boleh dipelihara
BACA JUGA: Mitos Mimpi Dikejar Hantu yang Sering Dikaitkan dengan Kehidupan Nyata, Pertanda Buruk?
2. Burung Srigunting Lalu 5 burung yang tidak boleh dipelihara salah satunya ada burung srigunting. Burung satu ini memiliki tubuh eksotis dan memiliki kicauan yang sangat merdu. Menariknya lagi burung srigunting pandai menirukan suara dari jenis burung yang lain. Tapi sangat disayangkan banyak masyarakat yang beranggapan kalau memelihara burung ini, konon pemiliknya akan mengalami masalah rumah tangga hingga berujung mendekati perceraian maupun bangkrutnya usaha. 3. Burung Walet Kemudian ada burung walet yang dipercaya kalau memelihara burung tersebut maka rumah pemiliknya akan terjadi kebakaran maupun tempat -tempat lain milik kita akan mengalami kebakaran. Mengenai mitos ini kamu boleh percaya atau tidaknya kembali ke kepercayaan masing-masing yah.BACA JUGA: Mitos Kali kumpe Desa Jejeg Tegal, Pohon Ini Tak Boleh Ditebang Jika Tak Mau Menanggung Akibatnya
BACA JUGA: Hewan dengan Mitos Menyeramkan di Indonesia, Nomor 4 Paling Dicari Saat Ritual
4. Burung Hantu Kalau mendengar burung hantu pasti identik dengan wajah yang seram, mata besar dan hanya aktif di malam hari saja. Burung ini tidak boleh dipelihara karena dapat mempengaruhi dengan burung-burung peliharaan lainnya terutama burung kecil maupun masteran. Lalu mitosnya kalau memelihara burung hantu di rumah dipercaya sebagai salah satu cara untuk memuja setan. Tapi mengenai hal ini belum tentu benar dan hal ini masih menjadi mitos belaka saja. anda Jadi percaya ataupun tidak percaya semua tergantung kepercayaan diri masing-masing. Ada sebagian orang yang sampai sekarang yang meyakini keberadaan burung hantu dan di sekelilingnya juga ada setan.BACA JUGA: 5 Mitos Pohon Sawo yang Masih Dipercaya, Salah Satunya Diyakini Membawa Hal Negatif
BACA JUGA: 5 Mitos Burung Pembawa Kabar Kematian, Jangan Terkecoh dengan Penampilan Rupa dan Suaranya
5. Burung Kedasih Burung yang satu ini memang sangat dilarang untuk dipelihara. Karena burung ini mengandung mitos, siapapun yang memeliharanya maka akan mengalami kesialan di dalam hidupnya.Demikian pembahasan mengenai 5 burung yang tidak boleh dipelihara karena mengandung beberapa mitos di dalamnya. Semoga bermanfaat.