Pilihan MPV Jelang Ramadhan, Toyota Kijang Innova Zenix 2024 MPV Premium yang Super Keren

Jumat 09-02-2024,03:00 WIB
Reporter : Sosa Kinsty
Editor : Zuhlifar Arrisandy

Khusus untuk tipe Q, Anda akan dimanjakan dengan velg Super Chrome berukuran 18 inci. Dari segi pilihan warna, ada platinum pearl white, metallic silver, metallic grey, attitude black dan DK. baja MC.

3. Interior Sangat Nyaman dan Mewah

Nah Selama di perjalanan jauh, Anda dan keluarga bisa menikmati interior super lega, nyaman dan juga mewah dengan berbagai macam fitur menarik. Unit utama baru berukuran 10 inci untuk tipe Q dan V, kemudian 9 inci untuk tipe G.

Anda juga dapat menghubungkan smartphone dengan sangat mudah untuk hiburan saat bepergian.  Penumpang di baris kedua dan ketiga juga terhibur dari segi hiburan berkat sistem hiburan kursi belakang ganda berukuran 10 inci.

Interior Toyota Innova Zenix Hybrid juga dilengkapi dengan sistem rem elektrik dan rem tangan baru yang sangat modern. Kehadiran dashboard baru Majestic pun menambah keindahan interior mobil ini.

BACA JUGA: 4 Kekurangan Mesin Toyota Innova Zenix, Benarkan Penyebab Kompresi Tinggi Mengakibatkan Boros BBM?

Terkhusus juga pada Modelista Tipe Q HV CVT TSS, eksterior Toyota Innova memiliki sunroof panoramik yang memberikan pemandangan menakjubkan saat berkendara. Tingkatkan pengalaman berkendara Anda ke level berikutnya.

Ada juga power tailgate baru yang dikontrol suara sehingga membuka bagasi lebih mudah, dan kursi kapten empuk baru memberikan kenyamanan premium untuk AutoFamily 

4. Fitur Keselamatan Sangay Lengkap


Teruntuk memberikan kenyamanan bagi berkendara yang optimal, Toyota memperkenalkan sederet fitur keselamatan dengan teknologi terbaik saat ini, TSS 3.0 (Toyota Safety Sense) seperti Airbag, SRS, sistem stabilitas kendaraan Cruise Control, hill start assist dan tirai matahari.

Pengawasan di tempat seperti peringatan keberangkatan jalur, lampu depan otomatis, kontrol jelajah radar dinamis untuk fungsi Tipe Q HV dan ISOFIX. Dengan kelebihan fitur-fitur tersebut, membuat kursi bayi dan balita jauh lebih aman.

Untuk mobil dengan tampilan gagah dengan beragam fitur terintegrasi pada Innova Zenix Hybrid. Sangat disayangkan jika Anda melewatkan kesempatan untuk memiliki salah satu model Toyota hybrid terbaik di Indonesia.

BACA JUGA: Fitur Innova Zenix Hybrid Menang Banyak, Persembahkan Inovasi Baru yang Membuatnya Irit Ramah Lingkungan

5. Berapa Harganya?

Jika Anda bingung Dengan Harga Dari Mobil Toyota Innova Zenix Hybrid EV ini dibanderol dengan harga Rp 464.000.000,00 untuk Toyota Innova Zenix Hybrid 2.0 G HV CVT. Lalu Rp538.000.000,00 untuk Toyota Innova Zenix Hybrid 2.0 V HV CVT Modelista.

Kategori :