Penyebab lain alasan AC bocor meneteskan air yaitu pemasangan yang salah atau kurang tepat. Hal ini membuat saluran pembuangan tidak berkerja dengan baik.
Anda perlu memerikasa agar AC dipasang dengan tepat sehingga tidak terjadi kemiringan dan akibatnya pendingin ruangan bocor meneteskan air.
BACA JUGA: Ketahui 3 Merk AC Hemat Listrik 200 Watt, Harganya Gak Bikin Kantong Tipis!
Setelah mengetahu penyebabnya, Anda bisa menghentikan kebocoran AC dengan cara berikut ini:
- Temukan sumber kebocoran
- Bersihkan filter AC
- Ganti freon AC secara rutin
- Perbaiki kompresor AC agar suhu AC tetap terjaga
Namun jika Anda bingung mengatasi AC bocor meneteskan air dengan sendirinya. Lebih baik dibawa ke jasa service agar tidak terjadi kerusakan lebih parah. (*)