PinjamDuit Apakah Ada DC Lapangan dan Kapan Datang ke Rumah? Ternyata Ini Faktanya

Minggu 14-01-2024,21:50 WIB
Reporter : Veliciana Gracica
Editor : Khikmah Wati

RADAR TEGAL - PinjamDuit apakah ada DC lapangan dan kapan berkunjung ke rumah untuk menagih peminjam yang galbay pinjol? Simak artikel ini sampai selesai jika ingin mengetahuinya.

Pertanyaan PinjamDuit apakah ada DC lapangan menjadi salah satu hal yang perlu diketahui peminjam. Terlebih jika tidak bisa membayar cicilan di platform tersebut.

PinjamDuit apakah ada DC lapangan juga membuat penasaran nasabah lainnya yang belum mengajuan pinjaman. Apalagi ini menjadi salah satu pinjol yang sering di-download peminjam untuk mendapatkan uang dengan mudah.

Dengan banyaknya risiko galbay pada nasabah, informasi  PinjamDuit apakah ada DC lapangan yang datang ke rumah dan kapan waktunya kerap dipertanyakan. Berikut ini penjelasannya. 

BACA JUGA:4 Pinjol Tanpa DC Lapangan dan BI Checking 2024 Terbaru, Limit Tinggi dan Pengajuan Mudah

Keberadaan debt collector lapangan jadi tantangan tersendiri bagi peminjam yang galbay. Mereka yang meminjam pada platform dengan DC lapangan mungkin kerap mengalaminya.

Karenanya aplikasi PinjamDuit apakah ada DC lapangan menjadi satu hal yang kerap dipertanyakan jawabannya. Namun pastinya, b agi pinjaman online legal, DC pinjol pasti memiliki sertifikat AFPI untuk penagihan peminjam ke rumah.

Untuk jam kerjanya, penagih hutang bisa datang dari jam 08.00 WIB sampai 20.00 WIB di hari kerja. Namun jika berada di luar waktu tersebut peminjam bisa menolak kedatangan DC lapangan.

Pinjam Duit apakah ada DC lapangan tentu membutuhkan jawaban. Hasil penelusuran, ternyata pinjol ini tidak memiliki DC lapangan.

BACA JUGA: 15 Pinjol Legal yang Ada DC Lapangan 2024, Siap-siap Didatangi Debt Collector Jika Galbay

Ternyata PinjamDuit tidak memiliki DC lapangan untuk menagih ke rumah sesuai prosedur yang diberikan OJK maupun AFPI. Namun,  aplikasi ini tetap memiliki DC pinjol untuk menagih secara online seperti SMS, chat, telepon, maupun email.

Selain itu juga bisa menagih melalui kontak darurat jika peminjam tidak merespon chat dari DC pinjol maupun pihak perusahaan.

Demikian informasi PinjamDuit apakah ada DC lapangan terbaru 2023. Perlu diingat untuk mengajukan pinjaman harus siap menanggung resikonya. Semoga bermanfaat.(*)

Kategori :