Hati-hati dengan Produk Palsu, Kenali Ciri-ciri Minyak Zaitun Asli Sebelum Membeli dan Menggunakannya

Kamis 11-01-2024,06:30 WIB
Reporter : Isna Aisyah
Editor : Zuhlifar Arrisandy

4. Taruh di Kulkas

Jika Anda tidak ingin mencoba 3 cara di atas tadi, Anda bisa mengecek kualitas minyak zaitun asli dengan cara menaruhnya di kulkas.

Jika minyak zaitun yang memang berkualitas tinggi dengan buah zaitun murni, teksturnya akan berubah lebih kental dan warnanya lebih keruh di kulkas.

Sementara, jika minyak zaitun tetap berwarna jernih dan tidak mengental sama sekali meski disimpan di suhu dingin, maka berarti minyak tersebut berkualitas buruk.

Memahami ciri-ciri minyak zaitun asli dapat membantu Anda membuat pilihan yang tepat saat membeli. Pastikan untuk membaca label, mengecek sertifikasi, dan membeli dari sumber yang terpercaya untuk memastikan bahwa Anda mendapatkan minyak zaitun asli yang memberikan manfaat maksimal.

Demikian informasi tentang ciri-cirii minyak zaitun asli, yang bisa dijadikan acuan Anda untuk membeli dan mengkonsumsinya. Semoga bermanfaat. (*)

Kategori :