Merinding, Ternyata Wisata Kawah Ijen Banyuwangi Menyimpan 2 Misteri Tidak Wajar yang Belum Terpecahkan

Rabu 29-11-2023,14:00 WIB
Reporter : Dimas Adi Saputra
Editor : Dimas Adi Saputra

RADAR TEGAL -  Dibalik keindahan dari pemandangan alam berupa kawah yang menakjubkan, wisata kawah ijen Banyuwangi ternyata menyimpan 2 misteri yang belum terpercahkan hingga sekarang.

Nama Kawah Ijen Banyuwangi bagi orang Jawa Timur pastinya sudah tidak asing lagi. Adapun kawah tersebut menjadi salah satu destinasi wisata yang sangat indah kebanggan wong Jawa Timur.

Kawah Ijen Banyuwangi  sendiri merupakan salah satu destinasi wisata alam di Jawa Timur yang memiliki ketinggian 2443 meter di bawah permukaan laut/mdpl.

Terletak di perbatasan kabupaten Banyuwangi dan Kabupaten Bondowosa, Jawa Timur Kawah Ijen Banyuwangi banyak digandrungi wisatawan bahkan sampai dari luar Jatim.

BACA JUGA:Telusuri Misteri dan Mitos di Puncak Gunung Aseupan: Terdapat Makam Tak Bernama

Bahkan dengan semua keindahan yang dimiliknya, sampai ada wisatawan-wisatawan yang datang jauh-jauh hanya untuk melihat Kawah Ijen.

Namun dibalik keindahan dan ramainya destinasi Kawah Ijen, rupanya gunung ini memiliki sejumlah misteri yang sampai sekarang belum terpercahkan.

Misteri apa sajakah itu, akan kami bahas melalui penjelasan dibawah ini.

Misteri Kawah Ijen Banyuwangi

Mengutip dari KlikAktual.com, berikut adalah sejumlah misteri dari destinasi favorit wong Jawa Timur ini yang antara lain:

BACA JUGA:Liburan Makin Seru ke Puncak Kalau ke 3 Tempat Wisata Alam di Tegal Ini, Nomor 2 Bisa Sembuhkan Penyakit

1. Suara gamelan misterius

Nah misteri kawah ijen yang pertama kami buka dengan keanehan suara gamelan jawa yang muncul di sekitaran kawah.

Adapun menurut beberapa pengakuan orang mereka seperti mendengar alunan musik gamelan jawa yang enak dan ramai saat perjalanan menuju kawah tersebut.

Menariknya, suara gamelan seringkali terdengar pada aera black spot atau tepatnya di kawasan Sengkan Saleh.

Kategori :