RADAR TEGAL - Informasi seputar KUR Mandiri 2023 yang menargetkan pemilik KTP jenis ini untuk berkesempatan mendapatkan pinjaman senilai Rp 100 juta beserta syarat-syarat yang mesti dipenuhi.
KUR Mandiri 2023 mengkategorikan pemilik KTP jenis ini untuk mendapatkan pinjaman usaha yang bisa diajukan jikalau memenuhi syarat yang telah mereka tentukan.
KUR Mandiri 2023 sendiri merupakan salah satu program dari Bank Mandiri yang memberikan pinjaman modal usaha kepada para pelaku UMKM di seluruh Indonesia.
Syarat untuk mendapatkan KUR Mandiri 2023 ini ada beberapa yang mesti diperhatikan karena program ini layaknya menyeleksi kelayakan usaha yang dimiliki oleh nasabah yang mengajukannya.
Sebelum membahas lebih dalam mengenai layanan Kredit Usaha Rakyat Bank Mandiri mari mengetahui jenis-jenisnya agar lebih paham.
1. KUR Super Mikro
2. KUR Mikro
3. KUR Kecil
4. KUR TKI
5. KUR Khusus
Dari sekian banyak layana KUR dalam Bank Mandiri KUR Mikro akan menjadi poin pembahasan utama karena mengkategorikan pemilik KTP untuk mendapatkan pinjaman usaha senilai Rp 100 juta.
Adapun maksimal pinjaman yang dapat diajukan mencapai Rp 100 juta dari awalnya yang Rp 10 juta.
Nah jika berminat menggunakan layanan KUR Mikro Mandiri ini, siapkan KTP Anda untuk memenuhi syarat kategori dari KUR Mandiri 2023 ini.