Bagi Anda yang ingin mencoba membuatnya dirumah, bahan-bahan kamir ini mudah ditemukan. Antara lain tepung terigu atau tepung beras, telur, margarin, gula, tape, garam, ragi instan.
Namun, Anda membutuhkan cetakan agar adonan bisa berbentuk bulat layaknya kamir.
Demikian informasi terkait sejarah kamir. Makanan ini cocok sekali bagi penyuka makanan manis yang bertekstur empuk.***