Biksu Thailand Tidak Hanya Jalan Kaki ke Candi Borobudur, Tempat Ini Juga Masuk Jadwal

Sabtu 27-05-2023,20:42 WIB
Reporter : Khikmah Wati
Editor : Khikmah Wati

“Hari Raya Waisak tahun ini menjadi simbol kebersamaan umat Buddha. Di mana dua organisasi keagamaan Budha terbesar di Indonesia, yakni Walubi dan Permabudhi berkomitmen untuk merayakan Hari Raya Waisak secara bersama-sama. Mereka tidak mementingkan ego masing-masing, tapi mengutamakan sikap toleransi dan kebersamaan,” ujarnya.

Masih kata Wibowo, bahwa pada surat Keputusan Bersama (SKB) Tiga Menteri tentang libur nasional dan cuti bersama telah menetapkan Hari Raya Waisak jatuh pada 4 Juni 2023. Detik-detik Waisak di Indonesia akan dirayakan pada pukul 10.41. WIB. ***

Kategori :