Siswa SMP Negeri 2 Kota Tegal Jason Valerian Sugiarto Juara Dunia Olimpiade Matematika

Rabu 23-06-2021,20:12 WIB

Sementara itu, ibunda Jason, Flora Kristina menyampaikan Jason memiliki ketekunan dalam belajar. Dia selalu rajin latihan, latihan dan apabila belum paham maka akan mencari info sampai dapat. 

"Ke depan, saya berharap Jason lebih tetap semangat dan belajar. Semoga ilmunya bermanfaat untuk semua," pungkasnya. (mei/adv/ima)

Tags :
Kategori :

Terkait