Tanpa Kumpul Poin, 5 Aplikasi Jual Foto Legal Ini Bayar hingga Jutaan ke Rekening

Ilustrasi. 5 aplikasi jual foto legal-freepik-
Aplikasi jual foto legal selanjutnya ini juga bisa jadi opsi lain untuk Anda. Agensi foto terbesar di dunia ini menawarkan komisi kompetitif dibanding platform lain, serta memiliki basis pelanggan yang cukup luas.
iStock memiliki standar yang cukup tinggi untuk foto yang akan dijual, namun sangat menjanjikan. Maka dari itu, pastikan kualitas foto Anda cukup baik agar mudah terjual.
4. Foap
Jika Anda cari tempat jual foto online dari HP, maka Foap jadi jawabannya. Foap bekerja sama dengan merk-merk besar, sehingga Anda memiliki kesempatan untuk menjual foto Anda kepada perusahaan-perusahaan ternama.
BACA JUGA : Bikin Dompet Tebal saat Puasa, 4 Aplikasi Penghasil Uang Tanpa Perlu Kumpul Poin Dijamin Cuan!
BACA JUGA : Puasa Untung Double! Aplikasi Penghasil Uang Tercepat Membayar Rp375 Ribu per Minggu, Bisa Dipakai THR
Foap juga sering mengadakan misi foto dengan hadiah yang lumayan besar. Pastikan Anda mengikuti event mereka dan tingkatkan terus kualitas foto.
5. EyeEm
Rekomendasi aplikasi jual foto legal terakhir ini juga memiliki komunitas fotografer aktif, dengan beragam peluang untuk menjual karya. Bahkan, mereka bekerja sama dengan sejumlah merk besar dan majalah.
Anda memiliki kesempatan untuk mendapatkan eksposur yang lebih luas. Namun, platform ini memiliki kurasi foto yang sangat tinggi, jadi pastikan karya yang akan Anda jual mumpuni untuk bersaing dengan foto-foto dari pengguna lainnya.
Tips agar foto terjual
Selain rekomendasi di atas, sebenarnya masih ada banyak lagi aplikasi atau situs web jual foto terpecaya yang bisa Anda gunakan. Hal yang membedakan hanyalah komisi dan cakupan kliennya.
BACA JUGA : Dapatkan Saldo DANA Rp150 Ribu, Aplikasi Penghasil Uang Langsung Cair untuk Menambah Dana Mudik
BACA JUGA : Coba Aplikasi Penghasil Saldo DANA Gratis hingga Rp127 Ribu Ini, Daripada Gabut Tunggu Buka Puasa
Jika Anda tertarik untuk menjual foto di platform tersebut, pastikan Anda memperhatikan beberapa hal seperti :
- Pastikan foto-foto Anda berkualitas tinggi dan memiliki nilai komersial.
- Pelajari persyaratan dan ketentuan setiap aplikasi sebelum mengunggah foto Anda.
- Promosikan portofolio Anda di media sosial untuk meningkatkan visibilitas.
Demikian aplikasi jual foto legal yang bisa Anda coba gunakan untuk jadi salah satu sumber penghasilan sampingan. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: