Sederet Mitos Hotel PI Bedugul Bali yang Penuh Misteri dan Hal Mistis
Mitos Hotel PI Bedugul Bali-Tangkapan layar YouTube/Ric snt-
Radartegal.com – Hotel PI Bedugul Bali menyimpan banyak mitos serta misteri sampai hari ini. Tidak sedikit cerita tentang bangunan terbengkalai ini dikaitkan dengan hal-hal mistis sejak dulu.
Mitos Hotel PI Bedugul Bali tidak hanya berkembang di masyarakat sekitar. Namun juga sudah banyak masyarakat luar Bali yang mendengar tentang kisah-kisah seputar tempat ini.
Bangunan megah Hotel PI Bedugul Bali kini jadi tempat wisata horor berkat beragam mitos yang menyelimutinya. Sampai sekarang, seringkali ada beberapa orang sengaja datang untuk merasakan langsung atmosfer di sekitar bangunan ini.
Untuk selengkapnya berikut beberapa mitos terkenal dan juga misteri tentang Hotel PI Bedugul Bali. Konon disebut-sebut sebagai ‘istana hantu’ lho!
BACA JUGA: 5 Mitos Gunung Sindoro yang Berkaitan dengan Gunung Sumbing
BACA JUGA: Mitos Benteng Fort Rotterdam, Dihuni Sosok yang Tidak Suka Warna Merah
Mitos yang berkembang tentang Hotel PI Bedugul Bali
Pecinta misteri sangat menggemari tempat yang dipenuhi oleh cerita-cerita mistis seperti Hotel PI yang ada di Bedugul, Bali. Adapun beberapa cerita yang populer seperti :
1. Pemilik Hotel
Terkait pemilik hotel yang membangun hotel ini dulu, masih terus jadi misteri sampai sekarang. Ada banyak sekali cerita soal si pemilik hotel terbengkalai ini.
Ada yang menyebutkan bahwa pemiliknya merupakan salah satu anggota keluarga Cendana. Ada juga yang menceritakan pemiliknya merupakan pengusaha asing.
2. Alasan Terbengkalainya Hotel
Misteri yang tak terpecahkan tentang Hotel PI Bedugul Bali ini yaitu alasannya terbengkalai. Penyebab mengapa hotel ini tidak pernah beroperasi sejak dibangun masih jadi tanda tanya bagi masyarakat.
BACA JUGA: Asal-usul Nama dan Mitos Goa Pindul di Gunung Kidul, Ada Tetesan Air Awet Muda
BACA JUGA: Mitos Air Terjun Jeruk Manis Lombok yang Dipenuhi Berkat dari Roh-roh Leluhur
Ada yang mengaitkannya dengan masalah izin, krisis moneter, teror bom Bali, bahkan sampai kutukan. Sebagai informasi, hotel ini dulunya dibangun sekitar tahun 90-an namun akhirnya mangkrak yang penyebabnya masih tidak diketahui.
3. Kejadian Mistis Sekitar Hotel
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: