4 Curug di Tegal yang Akses Jalannya Mudah, Ramah untuk Pelancong yang Baru Pertama Datang
4 curug di Tegal yang akses jalannya mudah -Tangkapan layar YouTube/Uri Wong desa-
Jika Anda datang di musim hujan, khawatir akan berpotensi membuat air meluap sehingga berbahaya untuk keselamatan.
Jangan lupa bawa perlengkapan yang lengkap seperti pakaian ganti, sandal, topi, dan tabir surya untuk perlindungan kulit.
Jika Anda ingin membawa makanan ke curug ini, pastikan tidak membuangnya sembarangan agar kelestarian alam curug tetap terjaga.
Penutup
Itulah 4 curug di Tegal yang akses jalannya mudah dan bisa Anda kunjungi di akhir pekan, maupun ketika liburan nanti.
Jangan lupa ajak keluarga atau teman untuk sama-sama menikmati keindahan alam yang tempat-tempat tersebut suguhkan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: