Jangan Abai dan Anggap Sepele, Begini Tips #Cari_Aman Menjaga Jarak Berkendara di Jalan Raya

Jangan Abai dan Anggap Sepele, Begini Tips #Cari_Aman Menjaga Jarak Berkendara di Jalan Raya

PENTING - Menjaga jarak aman berkendara di jalan raya merupakan faktor paling penting, untuk mewujudkan keselamatan berkendara di jalan raya.--

Sehingga ini masuk dalam jangkauan jarak minimal hingga jarak aman antar kendaraan yang disosialisasikan oleh Kementerian Perhubungan RI.

“Rumus 3-4 detik ini merupakan panduan sederhana untuk membantu pengemudi menjaga jarak aman dengan kendaraan di depan mereka diberbagai kecepatan. Dengan menerapkan rumus tersebut Bikers dapat berkontribusi untuk menciptakan keselamatan di jalan raya bagi semua orang” ungkap Senior Instruktur Safety Riding Astra Motor Jawa Tengah, Oke Desiyanto.

BACA JUGA: Honda Jateng Turut Edukasi Cari Aman Berkendara di Ajang Gelaran Korlantas Polri

Demikian informasi tentang pentingnya menjaga jarak aman berkendara di jalan raya, yang berguna tidak hanya untuk pengendaranya tapi juga pengguna lalu lintas lainnya. Semoga bermanfaat.

Sumber: