Sejarah Asal-usul dan Mitos Wisata Curug Putri, Konon Tempat Turunnya Bidadari dari Kahyangan ke Bumi

Sejarah Asal-usul dan Mitos Wisata Curug Putri, Konon Tempat Turunnya Bidadari dari Kahyangan ke Bumi

sejarah asal-usul dan mitos curug putri --

Namun pada saat itu Putri tersebut sudah memiliki seorang laki-laki yang sangat ia cintai. Sehingga ia pun menolak lamaran dari seorang raja tadi melihat hal itu ayahnya pun menjadi marah sehingga sang Putri pun akhirnya lari dari istana dan menuju ke hutan.

Ayahandanya pun memerintahkan prajuritnya untuk mengejar dan menangkap putrinya itu dengan maksud Putri itu akan dinikahkan dengan paksa.

Singkat cerita akhirnya sang Putri pun berlari di dalam hutan tanpa tahu arah dan tanpa tahu harus pergi ke mana, hingga akhirnya para prajurit pun akhirnya berhasil menyusul Putri tersebut.

BACA JUGA: Mitos Curug Pengantin Tegal di Bumijawa yang Menjadi Salah Satu Wisata Viral Terbaru 2024

BACA JUGA: Daya Tarik Curug Pangeran dan Mitos Curug di Bogor yang Melegenda, Bikin Merinding

Hingga akhirnya sang Putri pun menjadi tersudut di tepi sebuah jurang. Pada akhirnya karena ia tidak ingin dinikahkan secara paksa dan hanya mencintai kekasihnya maka ia pun memutuskan untuk mengakhiri hidupnya yakni dengan cara melompat ke dalam jurang tersebut.

Konon karena hal atau kejadian itulah kemudian tempat itu dinamai dengan sebutan Curug Putri.           

                                          

Penutup 

Curug Putri tak hanya dikenal dengan panorama alamnya yang asri dan menajubkan. Tetapi juga keunikannya yang konon membelah dua desa di dua kabupaten. 

Demikian informasi mengani sejarah asal-usul dan mitos Wisata Curug Putri, semoga bermanfaat.

Sumber: