5 Tempat Wisata Air di Tegal yang Menyegarkan, Stres dan Mumet Dijamin Berkurang
5 tempat wisata air di Tegal-Tangkapan layar YouTube/Ghaniyyu Mintotik-
Tempat wisata air di Tegal bisa Anda kunjungi lainnya yaitu Pantai Alam Indah. Pantai ini termasuk pantai yang tidak berombak besar.
BACA JUGA: 3 Tempat Wisata Petik Buah di Tegal, Seru-seruan Makan Buah Segar yang Cocok untuk Merefresh Pikiran
BACA JUGA: 4 Wisata Paling Populer di Tegal, Mulai dari Perkotaan hingga Pegunungan!
Disini Anda akan menemukan beberapa fasilitas dan aktivitas air yang menyenangkan untuk dicoba. Jika tidak ingin mencoba kegiatan airnya, Anda cukup bisa bersantai-santai di pinggir pantai sembari menyaksikan matahari terbenam.
3. Pemandian Air Panas Guci
Rekomendasi tempat wisata air terkenal dan mudah diakses di Tegal selanjutnya yaitu pemandian Air Panas Guci. Tempat ini terkenal dengan sumber air panas alaminya yang bisa dinikmati di beberapa kolam yang tersedia.
Tidak hanya sekedar berendam, ada juga wahana permainan air dan kolam renang untuk anak-anak. Tempat ini ideal untuk membawa keluarga Anda untuk menghabiskan liburan akhir pekan.
4. Pemandian Air Panas Guci Tirta Ayu
Tempat wisata air di Tegal yang bisa Anda datangi selanjutnya yaitu Tirta Ayu. Letaknya ada di sekitar pemandian Air Panas Guci tadi.
BACA JUGA: Sejarah Kota Tegal yang Jangan Sampai Terlupakan, Ini Pesan Terakhir Ki Gede Sebayu
BACA JUGA: 3 Rekomendasi Wisata Alam Dekat Guci Tegal, Ada Penginapan dan Lokasi Campingnya
Di Tirta Ayu, Anda akan melihat beragam fasilitas pemandian air panas yang nyaman. Kolam yang tersedia juga beragam dan tempat peristirahatan, serta fasilitas lainnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: