Simualsi Kredit Syariah Toyota Veloz CVT dengan DP 50 Jutaan, Berikut Besaran Cicilan per Bulannya?

Simualsi Kredit Syariah Toyota Veloz CVT dengan DP 50 Jutaan, Berikut Besaran Cicilan per Bulannya?

TOYOTA - Kredit syariah Toyota Veloz CVT dengan DP Rp 50 juta bisa menjadi pilihan yang tepat bagi Anda yang ingin memiliki mobil ini dengan pembayaran yang sesuai dengan prinsip syariah.--(ilustrasi foto: youtube/Enzo Scifo Jauwinata)

RADAR TEGAL - Mimpi memiliki mobil idaman, terutama yang modern dan nyaman, kini semakin mudah diwujudkan dengan adanya opsi kredit syariah Toyota Veloz CVT. Bagaimana simulasi kreditnya?

Dengan kredit syariah Toyota Veloz CVT, mobil ini salah satu pilihan MPV populer di Indonesia, menawarkan desain yang modern, ruang kabin yang luas, serta performa mesin yang handal. 

Bagi Anda yang tengah mempertimbangkan untuk memiliki mobil ini dengan skema pembayaran kredit syariah Toyota Veloz CVT, dan dengan uang muka sebesar Rp50 juta?

Berikut ini kami telah merangkum simulasi kredit syariah Toyota Veloz CVT, dengan DP Rp50 jutaan berapa angsuran perbulannya? Simak artikel di bawah ini.

BACA JUGA: Spesifikasi Toyota Veloz 2023 Dilihat dari Desain Eksterior dan Interior Patut Diperhitungkan

Memilih tipe Veloz CVT

Langkah pertama yang perlu Anda lakukan adalah memilih tipe Veloz CVT yang sesuai dengan kebutuhan dan anggaran. Tipe-tipe yang tersedia meliputi Veloz CVT MT, Veloz CVT Q, dan Veloz CVT Q TSS. Harga OTR Jakarta per Maret 2024 untuk masing-masing tipe adalah sebagai berikut:

  • Veloz CVT MT: Rp 286.600.000
  • Veloz CVT Q: Rp 301.100.000
  • Veloz CVT Q TSS: Rp 314.100.000

Menentukan Uang Muka dan Sisa Pembiayaan

Berdasarkan skredit syariah Toyota Veloz CVT, uang muka minimal umumnya adalah 20% dari harga mobil. Dengan uang muka sebesar Rp 50 juta, Anda dapat memilih tipe Veloz CVT MT atau Veloz CVT Q. Berikut perhitungannya:

Veloz CVT MT

  • Uang Muka (20%): Rp 286.600.000 x 20% = Rp 57.320.000
  • Sisa Pembiayaan: Rp 286.600.000 - Rp 57.320.000 = Rp 229.280.000

BACA JUGA: Toyota Veloz X Urban Siap Mengaspal, Desain Tampilannya Siap Diadu Kekinian dengan Xpander Cross

Veloz CVT Q

  • Uang Muka (20%): Rp 301.100.000 x 20% = Rp 60.220.000
  • Sisa Pembiayaan: Rp 301.100.000 - Rp 60.220.000 = Rp 240.880.000

Memilih lembaga pembiayaan syariah

Beberapa lembaga pembiayaan syariah yang menawarkan kredit syariah Toyota Veloz CVT di antaranya BSI, Mandiri Syariah, dan BCA Syariah. Setiap lembaga memiliki akad dan margin keuntungan yang berbeda-beda. 

Sumber: