5 Alasan Mengapa Daihatsu Sigra Masih Eksis dan Layak Dibeli di 2023, Murah tapi Gak Murahan

5 Alasan Mengapa Daihatsu Sigra Masih Eksis dan Layak Dibeli di 2023, Murah tapi Gak Murahan

5 alasan mengapa Daihatsu Sigra masih eksis dan layak dibeli di 2023-astra-daihatsu.id-

Akses tersebut makin tegas berkat tambahan kaca spion samping hitam yang memang cukup tren di era saat ini. Belum lagi pada velgnya juga yang berdesain baru berukuran 14 inch.

3. Kabin yang nyaman

Kelebihan Daihatsu Sigra berikutnya yang jadi alasan ia layak dibeli di 2023, yaitu kabin yang nyaman dan lega. 

Ornamen pada interiornya menggunakan warna gelap, seperti dasbor, headlining, sunvisor, assist grip, rear air circulator, dan frame lampu interior. Pada joknya juga tidak kalah nyaman dengan pemilihan warna yang senada pada kabin.

Untuk fitur hiburannya, ia sudah menggunakan 2-DIN touchscreen audio, serta electric retractable mirror untuk di beberapa variannya.

4. Fitur keamanan

Alasan mengapa Daihatsu Sigra masih eksis dan layak dibeli di 2023 karena memiliki fitur keamanan yang masih mumpuni. 

BACA JUGA : Daihatsu Sigra 2023 Matic Jadi Pilihan Terlaris di Segmen 7 Seater, Ini Kelebihannya

Contohnya sudah ada sabuk pengaman, kantung udara mulai varian X, ABS (Anti Lock Braking System) di transmisi otomatis, sensor parkir depan di varian R Deluxe, serta sensor parkir belakang mulai varian M.

Ia juga sudah memiliki Drive by Wire yang mendukung emisi gas buang yang rendah. Fitur ini bisa membuat kinerja mesin jadi lebih maksimal dengan daya konsumsi bahan bakar yang sesuai dengan kondisi berkendara.

Daihatsu Sigra merupakan mobil keluarga murah terbaik dengan daya konsumsi BBM yang irit. Ia menghabiskan 1 liter untuk 14 kilometer jarak dalam kota. Sementara untuk luar kota menghabiskan 17,6 liter.

5. Varian dan harga

New Astra Daihatsu Sigra hadir dengan 6 varian dan 7 warna. Untuk varian 1.0 M MT MC dijual dengan kisaran harga Rp144 jutaan harga OTR Jakarta. Sementara untuk varian 1.0 D MT MC dijual seharga Rp131.700.000. 

BACA JUGA : 5 Kekurangan Kabin Daihatsu Sigra 2023, Mobil LCGC yang Sering Menjadi Taksi Online

Versi mesin 1.200 CC, New Astra Daihatsu Sigra 1.2 X MT DLX MC dibanderol seharga Rp159.400.000.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: