HKN ke-59, 168 Orang Antre Donor Darah di Kantor Dinkes Kota Tegal

HKN ke-59, 168 Orang Antre Donor Darah di Kantor Dinkes Kota Tegal

MENINJAU-Plt Kepala Dinkes Kota Tegal dr Sri Retno Hendrawati meninjau pelaksanaan donor darah di di Kantor Dinas Kesehatan Kota Tegal Jalan Proklamasi 16 Kota Tegal. -Meiwan Dani R-radartegal.disway.id

Layanan posyandu itu menggunakan pendekatan layanan siklus hidup. Mulai dari pelayanan ibu hamil, ibu nifas, ibu menyusui, bayi, balita, anak-anak, remaja usia produktif dan usia lanjut.

"Sehingga diharapkan pembangunan kesehatan akan semakin efektif dalam meningkatkan derajat kesehatan masyarakat," pungkasnya. (*)

Sumber: