5 Menit Beres! Begini Cara Mengajukan Pinjaman di OVO Paylater
5 Menit Beres! Begini Cara Mengajukan Pinjaman di OVO Paylater-ekonomi-radar tegal
RADAR TEGAL - Cara mengajukan pinjaman di OVO Paylater. Platform ini merupakan layanan pinjaman online yang diluncurkan oleh PT Visionet Internasional (OVO) pada tahun 2018.
Cara mengajukan pinjaman di OVO Paylater, memungkinkan pengguna untuk melakukan pembayaran secara mencicil dengan tenor hingga 12 bulan.
Cara mengajukan pinjaman di OVO Paylater menawarkan berbagai kemudahan bagi pengguna, termasuk proses pengajuan yang cepat dan mudah. Pengguna hanya perlu memiliki akun OVO yang sudah terverifikasi dan memenuhi persyaratan tertentu untuk dapat mengajukan pinjaman.
Dalam artikel ini, kami akan menjelaskan bagaimana cara mengajukan pinjaman di OVO Paylater. Simak informasinya dengan seksama.
BACA JUGA:Tanpa Waktu Lama, Ini Cara Mengaktifkan Paylater Tokopedia dengan Cepat dan Syarat Mudah
BACA JUGA:Bisa Dicairkan ke Rekening, Begini Cara Tarik Tunai Limit Paylater BCA Tanpa Jasa Gestun
Cara mengajukan pinjaman di OVO Paylater dengan mudah
Berikut adalah langkah-langkah mengajukan pinjaman di OVO Paylater:
1. Buka aplikasi OVO
Langkah pertama adalah membuka aplikasi OVO di ponsel Anda. Pastikan bahwa akun OVO Anda sudah terverifikasi.
2. Pilih menu "Aktifkan OVO Paylater"
Setelah membuka aplikasi, pilih menu "Aktifkan OVO Paylater".
3. Masukkan kode verifikasi
Masukkan kode verifikasi yang dikirimkan ke nomor ponsel Anda.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: