3 Hal Ini yang Menjadikan Daihatsu Ayla Ramai DIcari Konsumen, Dinilai Lebih Baik dari Generasi Terbarunya

3 Hal Ini yang Menjadikan Daihatsu Ayla Ramai DIcari Konsumen, Dinilai Lebih Baik dari Generasi Terbarunya

3 Hal Ini yang Menjadikan Daihatsu Ayla Ramai DIcari Konsumen, Dinilai Lebih Baik dari Generasi Terbarunya--Picture By Kontan Lifestyle Then Edited Using Corel Draw | Dimas Adi Saputra

Namun walau model terbarunya unggul dari torsi, getaran yang dihasilkan mesin bisa lebih besar dibandingkan dengan model terbarunya yang dinilai lebih tenang kerana memiliki dual piston.

3. Perawatan transmisi konvensional yang mudah

Satu lagi yang menjadikan Ayla gen 1 laebih ramai dicari dibandingkan generasi terbarunya, kerana perawatan transimi konvensional yang dimilikinya relatif mudah.

Seperti yang diketahui Daihatsu Ayla tersedia dalam pilihan transmisi manual dan matic. Pada generasi awal, Ayla menggunakan transmisi matic 4-percepatan torque converter, sedangkan pada generasi terbarunya menggunakan transmisi CVT D-CVT.

BACA JUGA:Harga Daihatsu Sigra Oktober 2023 Terbaru Semua Tipe, Spesifikasi Mantap dengan Cicilan yang Ramah Kantong

Transmisi matic konvensional yang disematkan pada Ayla generasi awal memiliki beberapa keunggulan, yaitu perawatan yang mudah dan murah, serta lebih tangguh.

Sementara itu, transmisi CVT D-CVT memiliki keunggulan berupa akselerasi halus, responsif, dan efisien dalam penggunaan bahan bakar. Namun, perawatannya cenderung lebih mahal.

Kesimpulan

Daihatsu Ayla bekas maupun baru, di generasi pertamanya masih dicari banyak orang karena memiliki beberapa keunggulan, seperti desain lampu yang lebih menarik, mesin yang minim getaran, dan perawatan transmisi yang mudah.

Selain itu generasi terbarunya memiliki banyak keunggulan seperti mesin yang bertenaga dan transmisi lebih halus, tapi Ayla gen 1 masih banyak diminati oleh sebagian besar orang.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: