Nostalgia Bebek Retro Honda C70, Motor Legendaris yang Tetap Eksis
honda c70--
Honda C70 memiliki desain yang khas dan ikonik sehingga masih dikenal hingga saat ini. Dengan bentukan bodi yang klasik, lampu bulat serta jok yang memiliki desain khusus, membuat Honda C70 memancarkan cerita nostalgia tahun 70an.
Desain yang sederhana namun elegan membuat sepeda motor ini tak lekang oleh waktu. Motor ini memiliki dimensi 1805mm x 685mm x 995mm dengan berat kosong sekitar 83,5kg. Jarak sumbu roda 1180 mm, tinggi jok 760mm, dan ground clearance 130mm, sehingga tidak perlu khawatir melibas polisi tidur.
BACA JUGA:Simulasi Kredit Yamaha Fino Sporty FI 2023 Semua Varian, Cicil Mulai dari Rp300 Ribuan Perbulan
Itulah akhir dari nostalgia bersama bebek retro C70, sang motor legendaris yang masih eksis. Semoga artikel ini bermanfaat.***
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: