Keunikan Desa Jalawastu Brebes: Menelusuri Kampung Jalawastu dan Pantangan-Pantangannya

Keunikan Desa Jalawastu Brebes: Menelusuri Kampung Jalawastu dan Pantangan-Pantangannya

--

BACA JUGA:8 Desa Terseram di Indonesia, Menelusuri Jejak Kisah Mistis Nomor 7 paling Serem Membuat Merindingkan

 

2.Keunikan Bahasa dan Dialek Ngapak

 

Salah satu keunikan utama di Kampung Jalawastu adalah penggunaan Bahasa Sunda dalam komunikasi sehari-hari oleh masyarakatnya. Meskipun mayoritas penduduknya berasal dari etnis Jawa, mereka menggunakan Bahasa Sunda dengan dialek Ngapak, yang juga populer di sekitar wilayah Brebes, Tegal, dan Banyumas. Hal ini memberikan warna tersendiri dalm interaksi sosial pada kampung ini.

 

3.Pembuatan Rumah Tanpa Semen dan Keramik

 

Kampung Jalawastu terletak di lereng bukit yang rawan longsor, oleh karena itu, masyarakatnya mengadopsi cara unik dalam membangun rumah mereka. Mereka membuat rumah tanpa menggunakan semen dan keramik, dengan tujuan mencegah terjadinya bencana longsor. Selain itu, kendala akses ke keramik dan genteng membuat mereka mengandlkan bahan alami yang tersedia di sekitar mereka.

 

4.Pantangan-Pantangan Masyarakat Jalawastu

 

Kampung Jalawastu dikenal dengan banyak pantangan yang harus diikuti oleh masyarakatnya. Beberapa larangan yang menonjol termasuk larangan memelihara binatang seperti angsa, domba, dan kerbau, serta melarang menanam bawang merah. Masyarakat di sana juga tidak diperkenankan mementaskan wayang karena dianggap berkaitan dengan memainkan peran manusia. Selain itu, Pantangan-pantangan ini menjadi bagian tak terpisahkan dari identitas dan kepercayaan masyarakat Jalawastu.

 

5.Kehidupan Asri dan Keindahan Alam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: