Curi Start Pilkada, PKB Kabupaten Tegal Sudah Siapkan Calon Bupati dan Wakilnya

Ketua DPC PKB Kabupaten Tegal, A. Firdaus Assyairozi menghadiri acara peresmian Sekretariat DPC PKB Kabupaten Tegal Jalan A Yani Ptocot, Kecamatan Slawi.-Yeri Noveli-
“Kemenangan Pileg 2024 juga dibarengi dengan kemenangan di Pilpres. Kita bersama-sama mendukung Ketua Umum PKB Cak Imin agar bisa menjadi presiden,” imbuhnya. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: