Hagia Sophia Resmi Kembali Menjadi Masjid
Pemimpin Gereja Ortodoks Rusia, Patriarki Kirill, meminta supaya status Hagia Sophia dikembalikan seperti semula supaya menjadi lokasi yang netral.
Kirill mengatakan Hagia Sophia adalah tempat suci bagi penganut Kristen Ortodoks. "Penduduk Rusia mayoritas pemeluk Kristen Ortodoks, maka dari itu apa yang terjadi dengan Hagia Sophia akan menyakiti penduduk Rusia," kata Kirill, seperti dilansir Associated Press.
UNESCO pun telah melayangkan protes resmi atas alih fungsi Hagia Sophia menjadi masjid, terutama karena pemerintah Turki tidak mengkomunikasikan hal itu sebelumnya. (der/zul/fin)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: