Mau Tangkap Ular Sendirian, ABG 13 Tahun Tewas Seketika Dililit Ular Piton

Mau Tangkap Ular Sendirian, ABG 13 Tahun Tewas Seketika Dililit Ular Piton

"Ular ini bobotnya mencapai 15 kilogram dan panjang tiga meter. Memang besar dan makanan sehari-harinya memang hewan ternak. Saat penangkapan pun ular ini berontak. Namun, sekarang mulutnya berhasil kita lakban sehingga tidak lagi berbahaya. Pas sudah kita lakban kepalanya juga sulit kita keluarkan dari kandang karena tubuhnya melilit ke tiang kandang. Alhamdulillah berhasil juga evakuasinya," jelasnya.

Abdul mengatakan, penemuan ular pemangsa ternak jenis piton bukan kali pertama terjadi. "Sebelumnya dua ekor ular kita tangkap. Satu ekor piton dan Cobra atau ular sindok satu ekor juga. Posisinya sama, kita tahunya akan memangsa ternak milik warga. Ular ini akan kami buatkan kandang dan jadikan bahan tontonan warga juga edukasi," ujarnya.

Pemilik Ternak, Amirudin menerangkan, awal mula mengetahui adanya ayam saat memeriksa karena ayam miliknya terus bersuara. "Ayam saya juga suka hilang. Jadi saya khwatir ayam terus berkokok karena ada apa-apa. Ternyata benar, ketika saya periksa ada ularnya," ujarnya. (bud/sep/esa/zul)

Sumber: