Sedang Bangun Jembatan, Tentara Perdamaian Asal Indonesia Gugur di Kongo

Sedang Bangun Jembatan, Tentara Perdamaian Asal Indonesia Gugur di Kongo

Beberapa kelompok bersenjata diyakini beroperasi di wilayah timur RD Kongo. Kelompok-kelompok ini terus meneror masyarakat dan mengendalikan daerah-daerah yang diperintah dengan lemah.

Jutaan warga sipil terpaksa melarikan diri dari pertempuran. PBB memperkirakan saat ini ada 4,5 juta orang terlantar di DRC, dan lebih dari 800.000 pengungsi RD Kongo di negara lain. (der/zul/fin)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: