Ulu-ulu di Kabupaten Tegal Butuh Perhatian, Tanpa Gaji Tapi Tugas Berat

Kamis 14-11-2024,18:30 WIB
Reporter : Yeri Noveli
Editor : Khikmah Wati

"Saat ini status ulu-ulu tidak jelas. Bukan pegawai desa maupun dinas. Kesejahteraan sosialnya juga minim. Kasihan mereka," ucapnya.

Kategori :