Dalam web resmi UIPM dituliskan jika Gitasav sebagai alumni yang memberikan testimoni.
Namun, fotonya tak disandingkan dengan nama Gita Savitri Devi, melainkan berubah nama menjadi Anita Sari.
Berita di atas sudah tayang di Disway.id dengan judul Foto Gitasav Dicatut UIPM yang Beri Gelar Doktor Honoris Causa ke Raffi Ahmad: Sukses Ngibulnya!