1.005 Siswa SMP se Kabupaten Tegal Ikut Ajang MAPSI Tahun 2024, 7 Cabang Dilombakan

Senin 23-09-2024,12:59 WIB
Reporter : Hermas Purwadi
Editor : Khikmah Wati

"Masing-masing juara I di setiap mata lomba akan menjadi duta  Kabupaten Tegal di ajang MAPSI SMP tingkat  Jawa Tengah yang akan dilangsungkan di  Kabupaten Kudus 25 hingga 26 Oktober 2024 mendatang," ungkapnya. 

BACA JUGA: Festival Tunas Bahasa Ibu Jenjang SD Tingkat Kabupaten Tegal Digelar Dikbud, Diikuti 18 Kontingen

BACA JUGA: Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi CPNS Kemenag dan Kemendikbud 2024, Ini Jadwalnya

Untuk juara I rebana direbut SMPN 5 Adiwerna, CCI direbut SMP Zaenudin, pidato SMP Takhasus Al Qur'an Tarub, tartil SMP NU Bojong, thafidz SMPIT LH, dan Kaligrafi SMP Takhasus Al Qur'an  Tarub. (ADV)

Kategori :