Avoskin Miraculous Retinol Toner
Toner ini populer karena efektif mengatasi garis halus, meratakan tekstur, dan mencerahkan kulit. Kandungan retinol dan ekstrak buah delima mempercepat regenerasi sel kulit dan meningkatkan produksi kolagen. Harganya sekitar Rp188.000.
MS Glow Red Jelly
Red Jelly dari MS Glow adalah produk best seller yang banyak dicari. Dikenal sebagai anti-aging yang mampu memudarkan flek hitam dan mengencangkan kulit wajah. Produk ini dijual dengan harga sekitar Rp300.000.
BACA JUGA: Berikut Tips Menggunakan Skincare yang Benar, Rahasia Kulit Glowing Tanpa Ribet
Azarine Hydrasoothe Sunscreen Gel SPF 45++
Skincare terbaik di Tiktok berikutnya. Sunscreen pertama dari Azarine ini berbahan dasar water-based, cocok untuk semua jenis kulit termasuk kulit berminyak dan acne-prone.
Formulanya yang bebas alkohol aman untuk kulit sensitif, ibu menyusui, dan ibu hamil. Produk ini dijual mulai dari Rp38.000.
The Originote Hyalucera Moisturizer
Moisturizer dari The Originote ini viral di TikTok karena dapat melembabkan kulit serta meredakan jerawat. Diformulasikan untuk kulit berminyak dan berjerawat, moisturizer ini membantu mengontrol produksi sebum.
Kandungan utama Hyaluronic Acid, Ceramide, dan Chlorella bermanfaat untuk menghidrasi dan memperbaiki skin barrier. Produk ini dijual dengan harga Rp42.000.
BACA JUGA: Nekat Skincarean Walau Begadang Tiap Malam, Ngefek Gak?
Penutup
Pastikan memilih produk yang sesuai dengan jenis kulit dan masalah kulit yang sedang kamu alami. Demikian informasi tentang skincare terbaik di Tiktok. Semoga bermanfaat.(*)