Kedutan Dada Tengah, Kiri, dan Kanan Pertanda Baik atau Buruk? Begini Jawabannya Menurut Primbon Jawa

Kamis 28-03-2024,07:30 WIB
Reporter : Dimas Adi Saputra
Editor : Zuhlifar Arrisandy

BACA JUGA:  5 Mitos Tanda Seseorang Dekat dengan Kematiannya Menurut Primbon Jawa, Mendadak Jadi Penyayang?

  • Kebaikan dan kesejahteraan yang seringkali dikaitkan dengan kehidupan bermasyarakat.
  • Keberuntungan yang dikaitkan dengan kemudahan dalam mencari pekerjaan, memanangkan hadiah, hingga mendapatkan pencapaian.
  • Kasih sayang, kedutan dada tengah ini dapat diartikan juga sebagai pertanda Anda akan mendapatkan kasih sayang dari orang-orang terdekat.

3. Kedutan Dada Sebelah Kanan

Selain kedutan dada tengah, adapula kedutan dada di sebelah kanan yang memiliki dua arti yang berbeda. Hal ini tergantung pada jenis kelamin orang yang mengalaminya.

Untuk pria:

  • Kedutan di dada sebelah tengah pria menandakan bahwa dia akan segera bertemu dengan jodohnya.
  • Pertanda ini semakin kuat jika kedutan terasa di bagian tengah atas dada.
  • Konon, jodoh yang akan dijumpai adalah wanita yang baik hati dan solehah.

BACA JUGA: 7 Mitos tentang Burung Hantu, Menurut Primbon Jawa Bisa Jadi Pesan Kematian?

Untuk Wanita:

  • Kedutan di dada sebelah tengah wanita menandakan bahwa dia akan mendapatkan kebahagiaan dalam rumah tangga.
  • Kebahagiaan ini bisa berupa keharmonisan dengan pasangan, kabar baik dari anak, atau rezeki yang berlimpah.
  • Kedutan di bagian tengah bawah dada konon lebih menunjukkan pertanda kebahagiaan yang berkaitan dengan anak.

Penutup

Itulah ulasan mengenai arti kedutan dada tengah beserta dengan arti kedutan dada di sebelah kiri dan kanan. Anda boleh percaya atau tidak dengan arti kedutan dada ini, karena penjelasan di atas hanya berdasar pada primbon Jawa dan belum tentu terbukti secara ilmiah.

Demikian informasi pada artikel ini semoga informasi yang disajikan dapat menghibur Anda. (*)

Kategori :