5 Rekomendasi Mobil Bekas 70 Jutaan Terbaru 2024, Harga Murce Kualitas Gak Murahan

Selasa 05-03-2024,20:30 WIB
Reporter : Yanuar Eko Bahari
Editor : Teguh Mujiarto

3. Honda Brio Satya

Salah satu mobil harga 70 jutaan adalah Honda Brio Satya. Terlaris di Indonesia, mobil ini menawarkan kualitas yang lebih baik dari LCGC, terutama dalam hal kenyamanan dan performa. 

Mesin 4 silinder yang halus dan bertenaga serta suspensi yang nyaman membuat perjalananmu semakin menyenangkan. Harga bekasnya berkisar antara Rp 70 jutaan hingga Rp 80 jutaan.

BACA JUGA: Pilihan Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Irit BBM dan Cocok untuk Muidik, Muat Lebih Banyak Orang

4. Nissan March

Mobil bekas harga 70 jutaan terbaru 2024 yang keempat. Nissan March hadir dengan desain hatchback yang stylish dan modern.

Performa dan pengendalian yang superior dibandingkan LCGC, dengan mesin 1.2L yang bertenaga dan responsif. Harga bekasnya berkisar antara Rp 70 jutaan hingga Rp 90 jutaan.

5. Toyota Vios tipe G 2004

Mobil sedan harga terjangkau yang dipasarkan dengan harga Rp60 hingga 77 juta di produksi 2004. Sedan berukuran kompak ini memiliki mesin yang tangguh, irit dan bertenaga.

BACA JUGA: Spesifikasi Mobil Bekas 50 Jutaan Honda Civic, Mobil Sporty dengan Mesin Tangguh

Soal durabilitas tak perlu diragukan, karena mesin itu sudah terbukti melalui Toyota Limo yang merupakan kembaran Vios yang biasa digunakan untuk taksi. Mesinnya memiliki kapasitas 1.5 Liter dengan tenaga sebesar 107 hp dan torsi 141 Nm.

Kesimpulan

Pemilihan mobil yang tepat harus disesuaikan dengan kebutuhan dan budget kamu. Namun, jika mencari mobil harga 70 jutaan terbaru 2024 dengan kualitas terbaik, 6 pilihan di atas patut dipertimbangkan. 

Demikian informasi mengenai bekas harga 70 jutaan terbaru 2024. Semoga bermanfaat. (*)

Kategori :