Harap perhatikan kupon yang digunakan saat melakukan checkout karena bisa saja kupon promo itu hanya mendukung beberapa metode pembayaran tertentu. Sehingga opsi cicilan tanpa kartu kredit tidak muncul pada halaman checkout.
5. Pilih Metode Pembayaran
Setelah itu, pilih metode pembayaran cicilan tanpa kartu kredit > Akulaku, dan klik lanjutkan.
BACA JUGA: 4 Cara Menonaktifkan Pinjaman Online Akulaku, Dijamin Langsung Tutup Permanen
6. Pilih Periode Cicilan dan Pilih Akulaku
Pencairkan limit paylater Akulaku selanjutnya dengan memilih tenor cicilan yang kamu inginkan. Nantinya tenor ini akan kamu bayarkan untuk mengganti limit Akulaku yang dicairkan.
7. Selesaikan Verifikasi Pembayaran Akulaku
Setelah itu akan diarahkan ke aplikasi Akulaku untuk melakukan verifikasi pembayaran.
8. Redeem Voucher Laku Emas
Setelah berhasil cairkan limit paylater Akulaku melalui Blibli, anda akan mendapatkan kode redeem Lakuemas.
Anda bisa menukarkan kode tersebut agar berubah menjadi saldo Lakuemas dan lakukan withdraw atau penarikan pada aplikasi Laku emas.
BACA JUGA: Cara Hapus Data Pinjol Akulaku Secara Permanen dalam 2 Langkah Mudah, Bisa dari HP
Syarat pencairan
Setelah mengetahui cara cairkan paylater Akulaku melalui Blibli. Namun, ada beberapa syarat yang harus kamu penuhi terlebih dahulu, yaitu:
- Memiliki saldo paylater yang mencukupi untuk dicairkan.
- Memenuhi pembayaran minimum atau pembayaran cicilan sesuai dengan jadwal pembayaran.
- Memiliki akun Akulaku yang sudah diverifikasi dan sesuai dengan identitas yang tertera di kartu identitas.
- Jika kamu sudah memenuhi syarat-syarat di atas, kamu bisa lebih mudah mencairkan paylater Akulaku.
BACA JUGA: Tabel Pinjaman Akulaku 2024, Bunga 0% Limit Bisa Sampai Rp3 Juta
Kesimpulan