Angsuran Kredit Honda EM1 E Terbaru, DP 10 Juta Cicilan Per Bulan Cuma Rp400 Ribu

Sabtu 17-02-2024,09:28 WIB
Reporter : Dimas Adi Saputra
Editor : Teguh Mujiarto

3. Dimensi

Sedangkan untuk dimensi, skutik elektrik ini memiliki dimensi yang cenderung ringkas dan praktis dengan proporsi:

  • Panjang: 1795 mm
  • Lebar: 680 mm
  • Tinggi: 1080 mm

 

Dimensi ini memungkinkan pengendara untuk dengan mudah bermanuver di antara kendaraan lain dan memarkirkan motor dengan mudah. Tinggi jok yang hanya 740 mm juga membuatnya mudah diakses oleh pengendara dengan berbagai tinggi badan.

BACA JUGA:Kelebihan Honda Stylo 160 yang Tidak Dimiliki Yamaha Filano

Angsuran kredit Honda EM1 E

Selesai membahas sedikit spesifikasi yang ditawarkan oleh EM1, berikut adalah penjelasan simulasi kreditnya:

Angsuran kredit Honda EM1 E (DP 10 juta & bunga 6%)

  1. Tenor 1 tahun cicilan per bulan Rp2,58 juta
  2. Tenor 2 tahun cicilan per bulan Rp1,33 juta
  3. Tenor 3 tahun cicilan per bulan Rp912.658 ribu
  4. Tenor 4 tahun cicilan per bulan Rp704.550 ribu
  5. Tenor 5 tahun cicilan per bulan Rp579.984 ribu
  6. Tenor 6 tahun cicilan per bulan Rp497.186 ribu

Namun perlu di ingat, bahwa harga dari angsuran kredit Honda EM1 E di atas bisa berubah sewaktu-waktu. Hal ini tergantung pada pihak penjual sepeda motor, atau kondisi pasar otomotif Indonesia kedepannya.

BACA JUGA:Perbandingan Yamaha Lexi LX 155 dan Vario 160, Duel Skutik Berteknologi Blue Core yang Bikin Keder

Akhir kata

Nah jadi itulah, informasi seputar angsuran kredit Honda EM1 E beserta dengan sedikit penjelasan seputar spesifikasi yang ditawarkannya. Harapannya informasi yang disajikan dapat memberikan manfaat dan wawasan bagi Anda.(*)

Kategori :